Berbagi Software Gratis dan Tips Komputer

Monday, September 16, 2013

Cara Membuat Animasi Bergerak Dengan Photoshop CS3


Cara Membuat Animasi Bergerak Dengan Photoshop CS3
Cara Membuat Animasi Bergerak Dengan Photoshop CS3 | Selamat pagi sobat blogger pada kesempatan ini saya akan membagikan salah satu Tipz yang menurut saya sangat berguna bagi sobat yang ingin belajar membuat animasi bagi pemula di Photoshop Tipz yang akan saya bagikan ini cukup sederhana namum sobat blogger bisa mengembangkannya, Membuat Animasi Bergerak Menggunakan Photoshop ini tidak terlalu mudah namun juga tidak sesulit yang sobat pikirkan. Tanpa Berlama-lama lagi buat sobat yang ingin Belajar Membuat Animasi Bergerak Dengan Adobe Photoshop ini cekidot..

Berikut Cara Membuat Membuat Animasi Sederhana Dengan Photoshop:

membuat animasi bergerak

Baiklah mari kita buat bersama-sama :
  • Pertama silahkan siapkan aplikasi Adobe Photoshop, disini saya menggunakan Adobe Photoshop CS3.
  • Buat dokumen baru dan silahkan atur sesuai dengan keinginan anda. untuk gambar orang silakan anda cari di google.com dengan kata kunci menulis dan ambil hanya gambar orang itu.
  • Buat kata-kata " Ingin menulis di website ini ? ", dan buat kata "Yu ! Klik Disini "
  • Maka akan terbuat layer seperti ini 
  • Kemudian aktifkan untuk pembuatan animasi dengan cara klik menu Windows kemudin klik Animations.
  • Akan terlihat seperti gambar dibawah ini, kemudian duplikat gambar anda dengan cara klik Duplicate select frames dan atur waktu pada bagian Select frame delay time dengan cara klik kanan dan kemudian pilih 0,5 second

  • Kemudian pilih gambar yang ke-2 pada Animations frames pilih layer "Yu! Klik Dinisi",  klik kanan pilih Blending Options... 

  • Pilih Stroke dan kemudian beri warna biru klik ok, geser sedikit gambar manusia yang tadi ke arah kiri, langkah ini untuk membuat gerarakan pada gambar manusia dan perubahan pada teks. 

  • Kemudian coba anda tes hasilnya dengan mengklik Play Animations, Kemudian simpan dengan mengklik File kemudian pilih Save Form Web & Device...
  • Simpan dengan extensi .GIF kemudian klik Save

animasi pada photoshop
  • Dan hasilnya seperti ini :
animasi bergerak
Terimakasih.
Semoga Bermanfaat.

Cara Membuat Animasi Bergerak Dengan Photoshop CS3

Single Link (Full Speed)

Cara Membuat Animasi Bergerak Dengan Photoshop CS3 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: Anonymous

0 komentar:

Post a Comment

Berikan Komentar yang Sopan dan Sesuai Judul Artikel ! Thanks God Bless You.

Elias Sampe Lamban. Powered by Blogger.